Dua Kali Pembersaran, Objek Lebih Jelas
Dengan menggunakan lensa barlow, Anda akan mendapatkan pembesaran lima kali lipat. Sebagai contoh, jika teleskop memiliki daya perbesaran 100x, maka dengan menambahkan lensa Barlow 5x daya perbesaran bisa meningkat menjadi 500x. |
Aksesori Terbaik untuk Teleskop
Lensa Barlow adalah sebuah lensa tambahan yang dipasangkan pada teleskop untuk meningkatkan perbesaran yang dihasilkan oleh eyepiece. Cara kerja lensa Barlow adalah dengan menempatkan lensa tambahan ini di antara eyepiece dan teleskop sehingga jarak fokusnya menjadi lebih jauh. |
Kompabilitas
Lensa barlow yang satu ini memiliki ukuran 1.25 inch/ 31.7 mm, cocok dipadukan untuk eyepiece dengan ukuran yang sama. Sebelum membeli lensa barlow ini pastikan Anda memiliki eyepiece dengan ukuran yang sama. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Optical Zoom | 5x |
Material | Metal |
Dimensi | Diameter Dalam untuk Lensa Kamera: 30 – 31.7 mm (Adjustable) Diameter Drat Luar: 41 mm Panjang Bodi Keseluruhan: 80 mm |
Lain-lain | Prisma Deskripsi: BK7 Lapisan Lensa Deskripsi: FMC Bidang Pandang: 58 |
Kelengkapan Produk
- 1 x CELESTRON Omni Lensa Barlow Teleskop 5x Eyepiece 1.25 Inch – S1030
Ulasan
Belum ada ulasan.