Kabel Rapi
Dengan clamp ini, maka kabel-kabel pada sepeda akan tertata dengan rapi dan bersepeda akan menjadi lebih nyaman. Anda dapat terhindar dari hal-hal yang tidak menyenangkan seperti kecelakaan akibat kabel yang menjuntai. |
Stiker Adhesif
Hadir dengan stiker adhesif 3M yang memiliki daya rekat kuat sehingga clamp dapat menempel dengan kokoh dan tidak mudah terlepas. Penggunaan stiker membuat pemasangan clamp ini sangat mudah. |
Material Berkualitas
Terbuat dari material plastik yang dijamin memiliki ketahanan dan keawetan clamp sehingga Anda dapat menggunakan clamp untuk jangka waktu yang lama. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Material | Plastik |
Dimensi | 2 x 2.2 cm |
Kelengkapan Produk
- 5 x Fixed Clamp Kabel Rem Sepeda Cable Tie Buckle Organizer
Ulasan
Belum ada ulasan.