Cocok untuk Baterai Kendaraan
Dapat digunakan untuk mengetes baterai atau aki kendaraan dengan tegangan 12 V dan 24 V dengan output mulai dari 3 Ah hingga 200 Ah. Tester Foxsur FBT-200 sendiri memiliki rentang tegangan DC sebesar 8-30 V. |
Perbaikan Otomatis
Sudah dibekali dengan fitur automatic repair, di mana hal ini memungkinkan tester untuk mengatur arus saat baterai aki terhubung. Fitur ini berfungsi agar tampilan nilai daya yang muncul pada display tetap stabil dan konsisten. |
Desain Portabel
Memiliki bentuk yang kecil sehingga dapat dibawa di dalam mobil Anda secara terus menurus dan digunakan saat dibutuhkan. Pada body tester terdapat LCD berukuran 2.7 Inch untuk mempermudah proses pengecekan kelistrikan aki kendaraan Anda. |
Tampilan LCD
Layar LCD pada body tester mampu menampilkan beragam informasi penting seperti info internal resistensi, voltase baterai, kapasitas status pengecasan hingga status kesehatan baterai itu sendiri. Menjadikannya sudah sangat komprehensif sebagai alat tester aki kendaraan Anda. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Material | Plastik ABS |
Dimensi | Panjang Kabel: 65 cm Dimensi Charger: 15 x 9 x 3.5 cm |
Lain-lain | Kecocokan Baterai: 3 – 200 Ah, DC 12 V/24 V Rentang Tegangan: DC 8-30 V Ukuran LCD: 2.7 Inch |
Kelengkapan Produk
- 1 x FOXSUR Tester Aki Kendaraan Lead Acid Battery Tester LCD 200Ah 12/24V – FBT-200
- 1 x Tas Penyimpanan
- 1 x Panduan Penggunaan
Ulasan
Belum ada ulasan.