Mudah Digunakan
Pasak dibuat dengan desain segitiga panah dengan ujung yang lancip sehingga sangat mudah untuk diaplikasikan pada area perkemahan seperti pegunungan. Terdapat lubang pada bagian kepala pasak untuk memudahkan pemasangan tali yang menghubungkan tenda dengan pasak. |
Bahan Berkualitas Tinggi
Pasak terbuat dari material aluminium berkualitas terbaik sehingga sangat kuat untuk menahan fondasi tenda dari terpaan angin pada saat berkemah. Cocok untuk digunakan dalam berbagai kondisi. |
Ringan dan Mudah Dibawa
Meskipun memiliki bobot yang tergolong ringan, nyatanya pasak ini mampu menahan tenda pada saat diterpa angin yang kencang. Dengan menggunakan pasak ini kegiatan berkemah Anda jadi lebih mudah pasalnya pasak ringan sehingga mudah untuk dibawa. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Material | Aluminium |
Dimensi | 1.2 x 1.2 x 18 cm |
Kelengkapan Produk
- 1 x Meltalk Pasak Tenda Camping Tent Pegs Aluminium 18cm
Ulasan
Belum ada ulasan.