Hilangkan Serat dan Bulu
Terkadang pakaian menjadi berbulu seiring berjalannya waktu. Untuk menghilangkan serat-serat atau bulu pada permukaan pakaian, Anda membutuhkan lint remover yang satu ini. Lint remover ini bekerja dengan cara menghisap dan memotong serat pada pakaian. Tampilan pakaian Anda pun menjadi lebih mulus dan bersih dalam sekejap. |
Berkecepatan 7500 RPM
Menggunakan lint remover tidak memerlukan waktu lama. Hal ini berkat motor berkecepatan 7500 RPM yang ada di dalamnya. Inilah yang membuat daya hisap dan trimmingnya kuat sehingga Anda pun bisa membersihkan pakaian meski sedang terburu-buru. |
Cegah Kerusakan Pakaian
Kepala lint remover ini dibekali penutup dengan desain steel mesh. Hal ini membuat proses penggunaannya berjalan dengan halus. Pakaian Anda pun akan terhindar dari risiko robek atau kerusakan lainnya. |
Sensor Keamanan Otomatis
Lint remover ini dibekali sensor yang mampu mendeteksi tekanan saat Anda menggunakannya. Mesin akan berhenti secara otomatis saat tekanan pada kepala alat berkurang. Sensor ini dapat mencegah risiko keamanan bagi Anda dan juga pakaian Anda. |
Aman dengan Pengunci
Anda bisa menyimpan lint remover dengan aman berkat fitur pengunci. Cukup tekan tombol sebanyak 3 kali untuk mengaktifkan mode pengunci. Dengan begitu Anak-anak pun tidak bisa menggunakan lint remover sembarangan. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Voltase | 5 V, 1 A |
Daya / Power | Daya: 5 W Kecepatan Motor: 7500 RPM Arus Listrik: 1000 mA |
Dimensi | Ukuran Total: 79 x x 60 x 192.5 mm Diameter Handle: Sekitar 31 mm Panjang Kabel USB Type C: Sekitar 60 cm |
Baterai | Kapasitas: 1200 mAh Durasi Penggunaan: 90 menit |
Kelengkapan Produk
- 1 x ShowSee Lint Remover Hairball Fuzz Trimmer Penghilang Bulu Pakaian – H1-Y
- 1 x Sikat Pembersih
- 1 x Kabel USB Type C
- 1 x Panduan Penggunaan
Ulasan
Belum ada ulasan.