Transmisi 100 Mbps
Adaptor ini dapat mentransfer data hingga kecepatan 100 Mbps sehingga tidak ada delay dan lag pada jaringan internet Anda. Dengan begitu Anda dapat menggunakan dua koneksi internet dengan kabel LAN sekaligus. |
Bahan Berkualitas
Terbuat dari bahan plastik tebal sehingga tidak gampang rusak dan awet untuk penggunaan jangka panjang. Bahan ini tergolong ringan sehingga mudah dibawa. |
Fungsi Splitter
Splitter ini memiliki 2 port female LAN RJ45, tetapi hanya dapat terkoneksi internet untuk satu laptop atau PC saja. Splitter ini berguna bila Anda sering pindah-pindah ruangan saat memakai laptop dengan koneksi kabel LAN. Anda tidak perlu lagi lepas-pasang kabel LAN ke router tiap kali pindah ruangan. Anda cukup memakai satu buah splitter ini yang sudah tersambung ke router, dan 2 lubang port sudah terpasang kabel LAN. Dari 2 kabel tersebut bisa Anda tempatkan ke beberapa ruangan berbeda. Sebagai catatan, hanya satu perangkat saja yang terkoneksi internet. Tidak dapat 2 perangkat sekaligus terkoneksi. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Warna | Hitam |
Kecepatan Data | 100 Mbps |
Koneksi | RJ45 |
Material | Plastik |
Dimensi | 40 x 35 x 20 mm |
Kelengkapan Produk
- 1 x SIFREE RJ45 LAN Ethernet Network Connector Splitter 1 to 2 – DN0190
Ulasan
Belum ada ulasan.