Perekat yang Kuat
Holder ini dipasang pada bagian belakang smartphone atau tablet menggunakan perekat yang sangat kuat. Dengan sistem perekatan yang handal, Anda tidak perlu khawatir smartphone Anda akan terlepas dari genggaman saat digunakan. |
Material Berkualitas
Pegangan holder terbuat dari kain elastis yang fleksibel, memungkinkan untuk menyesuaikan dengan berbagai ukuran jari. Bagian bodinya terbuat dari bahan plastik yang kuat sehingga tidak mudah patah atau rusak saat digunakan. |
Kesesuaian
Holder ini dapat digunakan untuk semua smartphone dan tablet yang memiliki casing belakang berstruktur datar. Pastikan untuk membersihkan permukaan casing atau bodi smartphone sebelum menempelkan sling grip agar daya rekatnya maksimal dan penggunaan lebih efektif. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Material | Plastik dan Kain Elastis |
Dimensi | 6.5 x 2.2 cm |
Kelengkapan Produk
- 1 x Sling Grip Holder Smartphone Jari Anti Slip – SG022
Ulasan
Belum ada ulasan.