Multimeter Terbaik untuk Teknisi Listrik
Digital multimeter ANENG M113 sangat cocok untuk teknisi listrik karena dapat mengukur komponen elektronik sesuai dengan kebutuhan. Alat ini mampu mengukur tegangan AC/DC dan resistansi. ANENG M113 juga mampu mengukur hingga 1999 hitungan. |
Sensor NCV Tanpa Kontak
Anda bisa memeriksa kabel yang rusak dengan menggunakan sensor NCV. Cukup dengan menekan tombol NCV dalam waktu lama untuk masuk ke mode NCV. Arahkan multimeter ke objek yang akan diperiksa. Layar akan menunjukan tanda “- – – ” dan bunyi secara otomatis ketika terdeteksi aliran listrik. |
Hemat Baterai dengan Automatic Shutdown
Ketika sudah tidak digunakan setelah 15 menit, digital multimeter akan otomatis mati untuk menghemat penggunaan baterai. Membuat Anda tak perlu khawatir alat akan terus menyala ketika Anda lupa untuk mematikannya dan tetap menghemat baterai. |
Gunakan di Mana Saja
Hadir dengan bentuk yang portable sehingga Anda bisa menggunakan digital multimeter untuk berbagai keperluan di mana saja dan kapan saja. Bentuknya kecil sehingga Anda dapat dengan mudah menyimpannya di dalam tas karena hanya memerlukan ruang yang sedikit. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Tipe Baterai | 2 x Baterai AAA (Baterai Tidak Termasuk) |
Material | Multimeter: ABS Pen: PVC dan Brass |
Dimensi | Multimeter: 6.2 x 2.8 x 11.7 cm Panjang Kabel Tester: Sekitar 10 cm |
Lain-lain | Maksimal Hitungan: 1999 Tegangan AC: 0.2 – 600 V Tegangan DC: 0.8 – 600 V Resistansi: 0 – 10 MΩ Frekuensi: 40 Hz – 400 Hz |
Kelengkapan Produk
- 1 x ANENG Digital Multimeter Portable NCV Non Contact 1999 Count 600V – M113
- 1 x Pasang Kabel Tester
- 1 x Panduan Penggunaan
Ulasan
Belum ada ulasan.