Bentuk Bubuk
Berbeda dari produk styling lainnya, hair powder dari Biutte.co ini hadir dengan bentuk bubuk yang praktis. Kini Anda tak perlu lagi berurusan dengan krim, losion, atau gel yang berantakan. Tak hanya itu, bentuk bubuk yang dipilih juga lebih efektif dalam menyerap sebum dan mengatasi bad hair day akibat rambut lepek. |
Kandungan Vitamin E
Tak hanya berfungsi untuk menata rambut, produk dari Biutte.co ini juga punya kandungan vitamin E yang berfungsi untuk menjaga kelembapan rambut sehingga tidak mudah kering atau rusak saat di-styling. |
Kemasan Botol Praktis
Hair powder ini dikemas menggunakan botol yang memudahkan Anda untuk menaburkan bedak ke rambut. Bedak dapat ditaburkan sesuai dengan kebutuhan tanpa kendala berkat hadirnya lubang-lubang kecil pada bagian mulut botol. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Isi | 10 gr |
Material | Silica Silylate, Aqua, Aloe Barbadensis Leaf, Panthenol, Sodium Benzoate, Methyl Pyrrolidone, dengan Kandungan Vitamin E. |
Dimensi | Botol: 43 x 43 x 75 mm |
Lain-lain | Tanggal Produksi: 10 Maret 2024 Tanggal Kadaluarsa: 9 Maret 2027 |
Lisensi Produk | No. BPOM: NA11221000154 |
Kelengkapan Produk
- 1 x Biutte.co Hair Powder Dust It Hair Styling Texture Mattifying 10gr – BEST+
Ulasan
Belum ada ulasan.