Kenyamanan Maksimal
Kursi malas MateMite memiliki permukaan halus dan diisi dengan kapas sehingga mampu mendukung tubuh dengan baik. Semakin lengkap dengan sandaran tangan yang empuk. Permukaan yang empuk dapat menciptakan pengalaman relaksasi yang maksimal, membuat Anda bisa bersantai dalam jangka waktu lama tanpa takut merasakan pegal di bagian belakang tubuh. |
Bebas Atur Posisi
Anda bisa mendapatkan posisi terbaik dengan mengatur sudut kursi sesuai dengan kenyamanan Anda. Bagian kepala dan kaki bisa diatur tegak atau dalam posisi santai. Anda bahkan bisa membuat kursi ini berbaring layaknya kasur. Duduk atau berbaring, temukan kenyamanan saat bersantai menggunakan kursi malas dari MateMite. |
Dukungan Ekstra di Kepala
Kursi malas juga dilengkapi dengan bantal yang akan menambah tingkat kenyamanan dan memberikan dukungan ekstra di kepala dan leher. Ini membantu mengurangi rasa pegal selama duduk dalam jangka waktu lama. |
Kerangka Kokoh dan Tahan Lama
Kursi didukung dengan kerangka yang terbuat dari aluminium berkualitas tinggi yang mampu untuk menunjang berat tubuh Anda dengan baik. Duduk atau berbaring, Anda bisa bersantai dengan tenang dan nyaman. |
Desain Lipat, Mudahkan Penyimpanan
Tak perlu khawatir tentang ruang untuk menyimpan kursi. Jika sudah tidak digunakan, kursi bisa Anda lipat menjadi ukuran yang lebih ringkas. Ini tentunya akan memudahkan penyimpanannya di rumah Anda. Desain lipatnya juga memudahkan Anda untuk memindahkan kursi ke mana pun Anda butuhkan. |
Product Details
Attribute | Value |
---|---|
Material | Aluminium, Plastik, Kain Nilon dan Kapas |
Dimensi | Mode Terbaring: Sekitar 178 x 61 x 36 cm Mode Kursi: Sekitar 120 x 61 x 90 cm Lipat: Sekitar 61 x 14 x 98 cm Bantal Kepala: 28.5 x 13 x 6 cm |
Kelengkapan Produk
- 1 x MateMite Kursi Malas Lipat 2 in 1 Portable Folding Lazy Chair – MMIT598
- 1 x Bantal Kepala
- 1 x Penutup Mata
- 1 x Panduan Penggunaan
Ulasan
Belum ada ulasan.